Postingan

Menampilkan postingan dari 2013

Keluarga Baru Sidamulih :)

Sidamulih. Suatu desa bagian dari kabupaten pangandaran. Sebuah kabupaten baru hasil pemekaran kabupaten ciamis. Disana saya dan temen sekelompok (desi, nunu, debora, dipta, ka salman, ka aris) melaksanakan magang dan ppl jurusan Manajemen Pendidikan (MP) selama 3 minggu. Berbagai cerita kehidupan mewarnai perjalanan magang kami. Awalnya kami merasa waktu 3 minggu begitu berat tinggal di desa yang agak sedikit jauh dari perkotaan. Tetapi setelah 3 minggu berlalu, kami masih ingin tinggal di Sidamulih ini. Dengan segala kesederhanaan, keramahan, kekeluargaan desa Sidamulih inilah yang membuat kami sekelompok masih ingin tinggal disana.  Bayangkan kami yang sebagai pendatang belum sempat lapor ke pak RT tetapi malah pak RT yang menghampiri ke rumah yang kami tempati. Rumah nenek Manisah :) Maksud untuk mendata kami sebagai pendatang, pak RT kelihatan kurang suka dengan sikap kita yang tidak lapor terlebih dahulu. Tetapi setelah itu pak RT inilah yang membantu kami dalam segala keperl

Maaf, I promise I'll never do the same mistakes

"Tidak punya pendirian" Itu katamu yang membuatku terdiam Menyembunyikan raut wajah sedih di depan teman-temanku Berusaha tenang membaca text darimu Aku terdiam untuk beberapa saat Berfikir atas apa yg telah aku lakukan Iya aku salah, Sudah berulang kali aku membatalkan janji untuk bertemu begitu saja Aku harusnya menghargai waktu Menghargai setiap pertemuan Menghargai waktu yang kamu miliki Waktu yang disediakan untukku Aku yang harusnya bisa "menolak" dimintai bantuan oleh temanku Bukan inginku menolak tetapi waktunya tidak pas Dengan alasan "tidak enak" akupun bersedia memberikan bantuan kepada temanku Menelantarkan perasaan kamu yang telah terdahulu mempunyai janji bertemu. Aku yang harusnya bisa membaca keadaan Harusnya bisa bersikap tegas untuk mengambil keputusan. Tapi aku tak mampu melakukan itu semua. Dan ini akan menjadi pelajaran bagiku. Maaf, I promise I'll never do the same mistakes.